e penuh
* Taburi atasnya dengan keju dadu lagi, dikit ajah
* Oven dengan suhu 160° ± 25 menit
Cheese Pie
Bahan kulit Pie:
* 150 gr mentega (tp aku seringnya campur margarin, pe rbandingan
50:50, biar gak terlalu eneg)
* 250 gr terigu, ayak
* 1/4 sdt garam
* 1 kuning telur
Bahan Isi:
* 75 gr gula pasir
* 3 butir telur ayam
* 1/4 sdt baking powder
* 1/4 sdt baking soda
* 1/2 sdt vanili bubuk (tp biasanya aku ganti ekstrak vanili)
* 100 gr terigu, ayak
* 75 gr mentega, lelehkan
* keju cheddar parut secukupnya
Cara memasak :
Kulit: campur mentega, terigu, dan garam. Aduk hingga adonan
berbutir-butir seperti pasir. Masukkan telur, aduk rata.
Olesi cetakan pie dengan margarin. Kemudian masukkan bahan kulit, dan
tekan2 adonan. Sisihkan.
Isi: Kocok gula pasir dan telur hingga agak mengembang. Tambahkan
baking powder, baking soda, dan vanili. Kocok kembal i hingga mengembang.
Masukkan terigu, aduk rata. Masukkan mentega, aduk kemb ali hingga rata.
Sisihkan.
Ambil adonan isi, masukkan ke adonan kulit hingga agak penuh. Taburi
keju parut. Lakukan hingga semua adonan habis.
Panggang dalam oven panas bersuhu 145 derajat C hing ga matang (adonan
isi mengeras dan keju agak kecokelatan).
Sumber: femina
Brokoli saus keju
Bahan:
Brokoli, lepaskan per kuntum (istilahnya apa yak. Po koknya jd kecil2
gituw).
1 sdm margarin
1 sdm maizena
150 ml susu
50 gr keju cheddar parut
Cara memasak :
1. Kukus brokoli sampai lunak. Taruh di piring, siram dengan saus keju.
Bisa ditaburi keju parut.
2. Saus keju:
Lelehkan margarin di wajan, masukkan tepung maizena se dikit demi sedikit
sambil diaduk.
Tambahkan susu dan keju. Aduk hingga keju meleleh dan saus mengental.
Angkat. Biarkan agak dingin. Siram ke atas brokoli.
Note:
* Brokoli bisa diganti ama makaroni yg dah direbus, atau bunga kol. Atau
sayuran lain (misalnya makaroni, wortel yg dah dipotong kotak kecil plus
direbus, dll).
* Bisa pake cheese spread. Tp krn terlalu asin, bis a tambahkan gula
dikit.
Truffle Koko Krunch
Bahan:
400 gr biskuit cokelat, tumbuk halus
125 gr Koko Krunch
150 ml susu kental manis cokelat
150 ml susu kental manis putih
200 gr selai kacang
100 gr white cooking chocolate, cairkan
100 gr dark cooking chocolate, cairkan
Cara memasak :
Bagi dua bagian biskuit yg telah ditumbuk halus, campur satu bagian
dengan susu kental manis cokelat. Satu bagian lagi dengan susu kental
manis putih.
Ambil satu sendok makan campuran biskuit dari masing2 adonan, kemudian
isi dengan selai kacang secukupnya dan 5 keping Kok o Krunch, bentuk
bulat.
Celupkan bola-bola ke dalam dark cooking chocolate dan white cooking
chocolate yang telah dicairkan, lalu gulingkan dengan garpu hinga
berbentuk serabut-serabut. Simpan dalam lemari es hinggaa cokelat
137
mengeras bagian luarnya.
Sumber: Nestle
Kue Lumpur Mini
Bahan :
250 ml air
125 gram magarine
75 gram gula pasir
125 gram tepung terigu, ayak
4 butir telur
250 ml santan dari satu butir kelapa
kismis secukupnya
Cara memasak :
1. Didihkan air, masukan margarine dan gula pasi r. Setelah
tercampur rata, masukan masukan tepung terigu, aduk ra ta dan masak
hingga menjadi adonan yang kalis, angkat.
2. Hilangkan uap panasnya, masukan telur, aduk hingga menjadi
adonan yang kental, tambahkan santan dan aduk rata k embali.
3. Siapkan wajan untuk kue lumpur, olesi dengan margarine, tuangkan
adonan hingga hampir penuh, beri satu kismis dan panggang hingga matang,
angkat.
4. Sajikan sebagai teman minum teh atau kopi.
Untuk : 24 buah
BEBERAPA RESEP KUE BASAH
Kue Lapis Aci atau Kue Pepe
Bahan2:
250 gram Tepung Tapioka / aci
300 gr gula pasir
550 cc santan kental ( dari 400 gr kelapa parut / 1 butir kelapa )
½ sdt garam
1 ½ sdm Biang Aci
2 sdm tepung beras
½ sdt Vanilli bubuk
BIANG ACI :
2 sdm tepung tapioca
air secukupnya
dimasak sampai kental tapi masih bisa menetes pelan kalo diangkat
sendoknya, tidak terlalu kental.
Loyang / Cetakan diolesi minyak.
Kukus dalam dandang kukusan.
Biang Aci, tapioca,gula pasir,diaduk,masukkan santan kental sedikit-2
sambil diaduk & dipukul-2 sampai santannya abis. Sari ng. Beri vanilli bubuk, aduk
rata.
Kalo mau coklat :
1/3 adonan diberi coklat bubuk + santan kental secukupnya seencer
adonannya.
Kalo mau warna-2 :
Ambil 3 sdm adonan beri pewarna sesukanya.
Seudah panas loyangnya,masukkan 1,5 centong adonan,k ukus sampai
mengkilat & bening.
Masukkan lapisan ke 2 nya. Kukus kembali sekitar 5 men it.
Lalu masukkan adonan coklat atau yg warna warni di tetes-2 aja.
Kukus lagi 5 menit. begitu seterusnya sampai adonan habis.
Lapisan paling akhir selalu 1 warna.
Dinginkan sampai dingin sekali baru keluarkan dari loyang,
simpan di alas yg telah diolesi minyak , baru dipotong-2.
Kalo susah motongnya, pisau diberi minyak atau dilapisin plastik.
Kue Lapis Tepung Beras
( Sumber : LPK.Sunny – Bandung )
Bahan2 :
375 gr Tepung Beras cap rosebrand
75 gr Tepung Aci / tapioca cap bunga
375 gr gula pasir
175 cc air
900 – 950 cc santan hangat – tergantung kekeringan tepungnya
¼ sdt garam
6 lembar daun salam - ikat
2 lembar daun jeruk purut – buang batangnya supaya wangi
138
¼ sdt vanelli bubuk
Cara memasak :
Gula & air ,daun pandan, daun jeruk purut ,dimasak s ampai mendidih.
Lalu dinginin sampai suam-2 kuku.
Lalu saring.
Tepung beras,tepung aci, vanelli,garam,campurin.
Lalu ulenin dengan air gula sedikit-2, masukkan sant an, aduk rata.
Lalu bagi jadi 2 ato 3 bagian.
UNTUK LAPISAN COKLAT :
1 sdm coklat bubuk
4 sdm santan hangat
bahan yg diatas dicampur rata.
Gabung dengan 1 bagian yg putih.
UNTUK LAPISAN HIJAU :
Air Daun Suji :
25 lembar daun suji
10 lembar daun pandan
200 cc air
2 sdm air kapur sirih – ambil yg bagian bening
Daun suji & daun pandan dipotong-2 lalu kasih air,b lender sampai halus.
Lalu saring lalu peras ambil airnya, tambah air kapur sirih.
Aduk rata.
Ambil 1 bagian putih & tambah 2-5 sdm air daun suji, a duk rata.
Cara Penyelesaian :
Loyang olesi loyang 20 X 20 cm dengan minyak.
Lalu kukus dulu sampai loyang panas sekitar 10 menit
Lalu masukkan adonan putih 2 centong,kukus selama 5 menit atau
sampai matang sekali,karena kalo belum matang sudah ditimpah,
maka semua lapisan akan susah untuk matang.
Seudah 1 lapis matang,cek kekerasan nya pakai tangan ,
kalo kurang lembek karena tepungnya kering sekali,mak a tambahkan
santannya.
Lalu timpah dengan adonan ke 2 sesuai kemauan kita.
Seudah semuanya matang.Dinginkan.
Baru bisa dikeluarkan dari loyang & dipotong-2.
hidangkan
KUE PISANG / NAGASARI BANDUNG
Bahan2 :
125 gram tepung beras
10 gram tepung tapioca / aci
125 gr gula pasir
250 grm santan cair
200 gram santan kental
garam
pisang tanduk
½ sdt whitening (optional )
CARANYA :
tepung beras & gula diadonin dengan santan cair han gat,
lalu masak diatas api sampai matang.
Angkat dan biarkan sampai ½ dingin.
Masukkan aci dan santan kental,aduk sampai rata.
Dan bungkus dengan daun pisang.
Tengahnya diberi pisang.
kukus 15 menit.
CATATAN :
Santan cair & daun pandan dimasak sampai hangat (sek uat tangan kita
terhadap panasnya).
Tepung beras, whittening dan gula diaduk,
Masukkan santan cair hangat, aduk sambil dipukul-2 lalu saring.
Lalu masak pakai api kecil - sedang,sambil diaduk-2 sampai kental
(AWAS JANGAN SAMPAI KEKENTALAN ). Lalu matiin apinya.
Sampai agak dingin,masukkan aci,garam & santan kentaln ya.Aduk rata.
Kalo menggerindil saring adonannya.
Daun pisang beli yang masih muda jangan ketuaan.
Daun pisang pakai 2.
Yang bolak balik atasnya,jadi kuat.
Daun pisang yg dipakai 2 buah,yg besar untuk diluar & dalam yg kecil.
Simpannya berbalikan,maksudnya yg sejajar batang berb alikkan dengan yg
ujung halusnya.
139
Pisang tanduk dipotong-2 bulat.
Ambil 1 sdm adonan ke tengah daun pisang,lalu simpan p isangnya.
Lalu beri 1 sdm adonan lagi di atas pisang tadi,
Lipat daun pisang berbentuk kotak.
Kukus sampai matang.
Bungkusnya dibalikkin . sesudah matang baru dibalikkin lagi,
kayanya bias lebih bagus jadi pisang bisa ditengah.
Talam Hijau
Bahan A :
75 gr tepung beras
40 gr aci
100 gr gula pasir
250 cc santan hangat
2 sdm air daun suji
¼ sdt garam
2 sdm air kapur sirih yg beningnya
½ sdm pandan pasta
CARA memasak :
Tepung beras, tepung aci,gula,garam,air daun suji,ai r kapur
sirih,dicampur jadi 1.
Lalu maskkan santan kental hangatnya sedikit-2 sambil diaduk dan
dipukul-2 agar kenyal.
Masukkan pandan pasta, aduk rata.
Lalu saring.
Bahan B :
75 gr tepung aci
25 gr tepung beras
50 gr gula merah
50 gr gula pasir
¼ sdt garam
¼ sdt vanelli
350 cc santan kental hangat
Gula merah,gula pasir,tepung aci,tepung beras,garam,d icampur jadi 1.
Masukkan santan kental sedikit-2.
Lalu saring.
Cara Penyelesaian :
Panaskan dandang kukusan berisi air sampai mendidih a irnya.
Lalu olesi cetakan talam dengan minyak sedikit pakai kuas dari daun
pisang.
Panaskan sampai panas dulu sekitar 10 menit.
Tuang Adonan A kedalam cetakannya 2/3 nya.
Lalu kukus selama 15 – 20 menit.
Tuang Adonan B kedalam cetakannya 1/4 nya.
Lalu kukus selama 15 – 20 menit.
Dinginkan baru dibuka dari cetakannya & dihidangkan .
Dadar Gulung
BAHAN2 :
100 gr Tepung Beras
20 gr Tepung Tapioka / aci
300 cc santan cair + air pandan + air suji + ½ sdt air kapur sirih
( 1 sdt kapur sirih + 2 sdm air mentah diaduk)
1 butir telur
½ sdt garam
CARA memasak :
Tepung beras, aci,telur,santan,garam,semua diaduk jad i 1,lalu saring.
Olesi Teflon dengan minyak goreng,lalu panaskan samp ai panas sekali.
Tuang adonan ke atasnya,bikin dadar.
Kalo ketebalan,beri santan sedikit saja, aduk rata.
Isi / Unti :
200 gr kelapa parut yg agak muda
50 gr gula pasir
50 gr gula merah
1 sdm muncung tepung ketan
½ sdt garam
2-3 lembar pandan disobek-2 lalu diikat
Semua bahan ini dimasak dengan api kecil sampai tercampur rata & matang.
Dinginkan.
Setiap dadar di beri 1 sdm unti /isinya.
140
NB :
Teflon mesti diberi minyak & dipanaskan baik-2,supaya dadarnya berpori
besar-2.
Ngolesin minyak pakai daun pisang yg disobek-2 dibua t bulatan untuk
ngoles.
GEMBLONG GORENG
BAHAN2 :
250 gram kelapa parut yang sudah dikukus
200 gram tepung ketan
½ sdt garam
air hangat secukupnya
semua diaduk sampai bisa dipulung.
Lalu dibentuk lonjong.
Simpan dalam minyak dingin.
Cara menggoreng :
Minyak harus banyak dan dalam keadaan hangat saja den gan api kecil
Baru setelah kurang lebih 3 menit api boleh dibesarkan dan goreng sampai
kering (matang)
Kemudian masukkan dalam gula kinca,aduk sampai kering.
GULA KINCA GEMBLONG :
100 gram gula merah di serut
50 gr gula pasir
150 cc air
½ sdt vanilli bubuk
2 sdm minyak sayur
Semua dimasak sampai kental sambil diaduk-2.
Lalu masukkan gemblongnya lalu aduk-2 terus sampai gulanya lengket &
kental sekali ( minyaknya keluar terpisah dari campuran gulanya & menempel pada
gemblong )
Lalu dinginkan.
CATATAN :
Kelapa parut,tepung ketan,garam,air hangat dimasukkan sampai bisa
dipulung.
Lalu bentuk bulat-2. Lalu tuang ke wajan yang beris i minyak dingin
penuh.
Lalu seudah abis adonan,goreng dengan api kecil seb entar lalu besarkan
ke medium apinya, goreng sampai matang. AWAS SUKA MELEDA K KARENA
PECAH !!!!!!!!!!!!!!!!!!
Tiriskan.
masak gulanya sampai kental lalu masukkan gemblongnya,aduk-2 sampai rata
dengan api kecil, aduk terus sampai gulanya terikat pada gemblong &
keliatan keluar minyaknya dari gula nya.
Dinginkan.
Lapis beras
bahan :
1600 ml santan
5 lembar daun pandan
1 sendok teh garam
400 gram tepung beras
200 gram tepung kanji/tapioka
500 gram gula pasir
pasta pandan
Cara memasak :
1. Didihkan santan, daun pandan, dan garam sambil dia duk.
Kalau dirasa terlalu kental, bisa dikasih air panas sedikit saja.
Angkat lalu saring.
2. Campurkan tepung beras, kanji, dan gula pasir.
Tuang santan hangat sedikit-sedikit sambil diuleni. Diamkan adonan 30
menit.
3. Bagi adonan menjadi 2 bagian. Satu bagian ditambah kan warna hijau
dan sisanya dibiarkan putih.
4. Panaskan loyang biasanya aku pake loyang bunder ukuran 26 lalu olesi
minyak goreng.
Tuang dua sendok sayur adonan putih. Kukus selama 5 menit,
lapisi dengan satu sendok sayur adonan hijau kukus lagi 5 menit.
5. Lakukan hal ini sampai adonan habis dan terakhir kukus lagi 45 menit.
Tips setelah semua campuran tepung diuleni santan, kadang masih tersisa
adonan yg menggumpal, sebelum adonan dibagi dua,..ambil saringan kecil atau
saringan teh lalu aduk2 adonan untuk mengangkat gumpalan tepung yg tidak
tercampur rata Pasta pandan atau pewarna hijau bisa diganti sama coklat
bubuk....atau pasta coklat.
Selama mengukus sebaiknya tutup kukusan dibungkus pakai serbet bersih
141
supaya uap air tidak menetes ke kue-nya. Kalau mau memo tong, lapis berasnya harus
rada dingin dulu,... lalu cara motongnya pisaunya di olesi minya goreng dulu, atau
dilapisi plastik.
kalau sudah dingin,... dipotong biasa juga okeeeyyy y.....
LAPIS BERAS COKELAT
Bahan:
1050 ml santan dari 2 butir kelapa [aku pakai kara 2 kotak,
lalu ditambah air matang sampai pas 1050ml]
1/2 sdt garam
1-2 lembar daun pandan
250 gr tepung beras
50 gr tepung kanji/tapioka
250 gula pasir 2 sdm pasta cokelat
Cara:
1. Rebus santan, garam, daun pandan, aduk terus sampa i mendidih.
Diamkan sampai hangat.
2. Campur tepung beras, tepung kanji dan gula, aduk rata.
3. Tuangi santan sedikit demi sedikit, sambil terus diaduk supaya tidak
brindil-brindil.
4. Siapkan loyang yang sudah dilumuri minyak goreng d an diberi plastik
atasnya.
5. Bagi adonan menjadi 2, sebagian diberi pasta coke lat, aduk rata.
6. Siapkan kukusan, panaskan sampai beruap.
7. Tuang lapisan awal 2-3 sendok sayur adonan cokel at, kukus 10 menit.
8. Tuang 1-2 sendok sayur adonan putih, kukus 5 meni t.
9. Tambahan 1-2 sendok sayur adonan cokelat, kukus 5 menit.
Begitu seterusnya sampai adonan habis.
10. Terakhir kukus kembali 30 menit.
11. Angkat dan dinginkan.
Pisang Hijau
Ukuran porsi: 10 buah
Bahan-bahan
· 200 gram tepung beras
· 400 cc santan cair
· 50 cc santan kental
· 50 gram gula pasir
· 1/2 sendok teh garam
· 10 buah pisang, kukus, kupas
· 10 lembar daun suji
· 10 lembar daun pandan
· 50 cc air
Cara memasak
Haluskan daun suji dan daun pandan,
lalu masukkan air, aduk rata, peras, saring, sisihk an.
Campur tepung beras, santan cair, gula, garam, dan ca mpuran air daun
suji tadi, aduk rata, lalu masak di atas api sedang sambil terus diaduk hingga kental
dan matang, angkat, dinginkan.
Ambil selembar daun pisang, olesi dengan 1 sendok teh santan kental,
lalu letakkan 4 sendok makan adonan tadi di atasnya, tipiskan hingga 1/2
cm.
Letakkan 1 buah pisang di atasnya, gulung hingga pi sang terbungkus rata
dengan adonan tadi, lalu semat kedua ujung daun pis ang dengan lidi, ulangi hingga
bahan habis.
Kukus hingga matang, angkat, dinginkan, lalu buka pe mbungkusnya,
potong-potong, sajikan.
PUDING HUNKWE HIJAU
BAHAN:
600 ml santan dari 1 butir kelapa
30 lembar daun suji + 2 lembar daun pandan - tumbuk/blender
300 gr gula pasir
200 gr tepung hunkwe
¼ sendok the garam
200 gr kelapa muda serut panjang
CARA memasak :
1.Blender daun suji dan dan pandan bersama sedikit air. Peras dan
ambil airnya. Ukur hingga 250 ml (bila perlu, tambahkan air)
2.Rebus santan, air daun suji, gula pasir, garam dan tepung hunkwe
sambil diaduk hingga meletup-letup.
3.Masukkan kelapa muda, aduk rata.
4.Tuang ke dalam loyang bulat diameter 24 cm, dinginkan.
142
5.Setelah dingin, potong-potong, sebelum dihidangkan .
Untuk 12 potong.
BERBAGAI RESEP KUE KERING
KUE MADU EMPING JAGUNG
Bahan-Bahan :
200 gram mentega
100 gram gula pasir
3 sendok teh madu
1 butir telur
100 gram emping jagung, tumbuk kasar
50 gram ceri merah, potong kecil
50 gram ceri hijau, potong kecil
100 gram havermut
150 gram tepung terigu
1/2 sendok teh baking powder
Garam secukupnya
Cara Mengolah :
1. Kocok mentega bersama gula, madu dan telur hingga lembut.
2. Masukkan emping jagung, ceri merah dan ceri hijau. Aduk rata.
3. Masukkan havermut, tepung terigu yang diayak bersa ma dengan baking
powder, dan garam. Aduk rata.
4. Ambil setengah sendok makan adonan, bentu memanjang . Letakkan di
loyang yang sudah diolesi margarin.
5. Oven hingga matang.
KUE TAMBANG
Bahan-Bahan :
170 gram tepung terigu
60 gram gula pasir halus
40 gram mentega
2 butir telur
garam secukupnya
air secukupnya
Cara Mengolah :
1. Campur tepung bersama gula dan mentega. Adukr rata lalu tambahkan
telur satu per satu, garam, dan air. Uleni hingga ka lis
2. Giling tipis adonan hingga setebal 1 cm. potong panjang 1x10 cm.
Lipat 2 ke tengah sambil dipuntir.
3. Goreng hingga kering kecoklatan
NASTAR
Bahan-Bahan :
500 gram mentega
200 gram gula bubuk
2 kuning telur ayam
2 butir telur ayam
800 gram tepung terigu
Bahan selai :
1 kg nanas parut
200 gram gula pasir
2 butir cengkih
10 gram kayu manis bubuk
2 lembar daun jeruk purut
Cara Mengolah :
Cara memasak selai:
1. Rebus semua bahan jadi satu di atas api kecil.
2. Aduk-aduk hingga airnya menyusut dan menjadi ken tal. Angkat dan
dinginkan.
Cara memasak nastar :
1. Kocok mentega dan gula hingga lembut dengan mikser kecepatan rendah.
2. Masukkan telur ayam, kocok hingga rata.
3. Tambahkan tepung terigu, aduk hingga rata.
4. Bentuk adonan menjadi bola-bola kecil. Pipihkan, isi dengan sedikit
adonan nanas. Bulatkan kembali. Taruh di loyang dat ar.
5. Olesi dengan kuning telur kocok.
143
6. Hiasi atasnya dengan sebutir cengkih.
7. Panggang dalam oven panas 150 derajat Celcius hin gga kuning keemasan.
8. Angkat dan dinginkan.
LIDAH KUCING
BAHAN :
2 putih telur, kocok kaku
1 sendok makan kuning telur
100 gram mentega
100 gram gula halus
100 gram tepung terigu
1 sendok teh cokelat pasta
CARA memasak :
1. Kocok mentega, kuning telur, dan gula halus sampai menjadi krim.
2. Masukkan 1/3 bagian tepung terigu. Aduk lalu tambahkan 1/3 bagian putih telur.
Aduk rata. Tambahkan lagi 1/3 bagian tepung terigu.
Setelah rata, tambahkan 1/3 bagian putih telur. Lakukan hal yang sama pada sisa
bahan.
3. Ambil seperlima adonan. Tambahkan cokelat pasta. Semprotkan adonan kuning ke
cetakan lidah kucing. Semprotkan adonan cokelat di atasnya. Oven sampai matang.
untuk 250 gram
KUE COKLAT MARZIPAN
BAHAN :
200 gram margarin
80 gram gula pasir
1 butir telur
180 gram tepung terigu
20 gram cokelat bubuk
25 gram maizena
2 sendok makan susu bubuk
ISI:
100 gram kacang mete, sangrai lalu haluskan
100 gram tepung gula
1 putih telur
1 sendok teh esens almon
cokelat putih untuk hiasan
CARA memasak :
1. Buat marzipan. Campur kacang mete, tepung gula, put ih telur, dan esens almon.
Aduk rata. Sisihkan
2. Kocok margarin bersama gula dan telur sampai tercampur. Masukkan tepung,
cokelat bubuk, maizena, dan susu bubuk. Aduk pelan d engan spatula.
3. Giling adonan hingga setebal 1/4 cm. Cetak dengan cetakkan berbentuk bunga.
4. Letakkan potongan marzipan (nomor 1) di tengah adonan kue kemudian tutup
kembali dengan adonan kue yang telah berbentuk bunga tadi.
5. Oven sampai matang. Angkat dan dinginkan.
6. Hias dengan cokelat putih yang telah dilelehkan.
Untuk 600 gram
Kaastengels
BAHAN :
125 gram mentega
2 kuning telur
150 gram tepung terigu
25 gram tepung maizena
1/4 sendok teh baking powder
100 gram keju edamer, parut halus
50 gram keju cheddar parut panjang untuk hiasan
1 kuning telur untuk olesan
CARA memasak :
1. Kocok mentega dan kuning telur sampai lembut. Masukkan keju
edamer.
2. Ayakkan tepung terigu, baking powder, dan maizena di atas adonan
lalu aduk rata. Bentuk panjang 3 cm lalu olesi permukaannya dengan
kuning telur. Taburkan keju cheddar parut. Oven samp ai matang.
untuk 400 gram
Kue Keju Kripik Jagung Recipe
Bahan-bahan :
* 350 gr tepung terigu
* 50 gr tepung maizena
* 100 gr gula bubuk
* 1 sdt baking powder
* 100 gr mentega
* 150 gr mentega putih
* 3 butir telur ayam
* 130 gr keju parut
* 1/2 sdt garam
* 75 gr corn flakes
Cara memasak :
* Ayak jadi satu tepung terigu, maizena dan baking p owder.
* Kocok mentega dan mentega putih hingga mengembang.
* Masukkan gula bubuk, telur satu per satu sambil terus dikocok hingga rata.
* Masukkan campuran tepung, keju parut, dan garam samb il diaduk rata.
144
* Masukkan corn flakes, aduk rata.
* Sendoki adonan, tempatkan di loyang kue kering.
* Panggang dalam oven dengan panas sedang (180º C) s elama 25 menit.
KUE KERING KACANG KISMIS
Bahan-bahan :
* 200 gr tepung terigu
* 1/2 sdt soda kue
* 1 sdt bumbu spekoek
* 100 gr margarine
* 100 gr gula palem
* 1 butir telur
* 2 sdm susu bubuk
* 1 sdt vanilli
* 100 gr kismis potong kecil
* 100 gr kacang tanah disangrai, dicincang
Cara memasak :
* Campur tepung dengan soda kue, bumbu spekoek, dan 1 /4 garam.
* Kocok margarine hingga putih mengembang, masukkan gula palem,
kocok hingga lembut.
* Masukkan telur, susu dan vanilli, aduk rata.
* Masukkan kismis dan kacang tanah.
* Ambil adonan sebanyak satu sendok, tempatkan pada loyang yang
telah diolesi dengan mentega.
* Panggang dalam oven dengan panas 180 C selama 25 m enit.
BERBAGAI RESEP KUE LEBARAN BUAT SENDIRI
Biji Ketapang kacang Tanah
Bahan-Bahan :
270 gram tepung terigu
100 gram kacang tanah, sangrai, cincang halus
150 gram tepung gula
Garam secukupnya
Vanili secukupnya
2 butir telur
50 gram mentega
Cara Mengolah :
1. Campur semua bahan jadi satu, lalu uleni sampai kal is.
2. Pulung adonan sebesar pensil, lalu potong serong sekitar 1 cm.
3. Taburi potongan kue dengan sedikit tepung, supay a tidak melekat satu
sama lain.
4. Goreng hingga cokelat kekuningan. Angkat.
Kaastengel
Bahan
250 gr margarine ato mentega suhu ruangan
2 butir kuning telur
300 gr tepung terigu ayak
75 gr keju tua parut
1/2 sdt garam jika mentega/margarine unsalted
Hiasan
50 gr keju tua, iris tipis .5 x .5 cm
1 butir kuning telur berwarna merah tua
1 tetes pewarna kuning telur
Proses
1. Kocok mentega, telur, dan garam (jika pake) sampe t ercampur halus
2. Tambahkan terigu dan keju parut, aduk rata dengan spatula sehingga
bisa dipulung
3. Siapkan permukaan datar lebar, alasi dengan plast ik
4. Ambil adonan, ratakan pada permukaan plastik dengan menggunakan
rollpin setebal -1cm
5. Cetak dengan cetakan kaastengel atau potong deng an ukutan 1x2 cm
6. Panaskan oven 375F
7. Tata kaastengel pada loyang yang sudah diolesi me ntega
8. Bubuhi satu buah irisan keju, ulas tipis dengan merah kuning
9. Oven pada 375 F sampai keju parut nampak bintik2 coklat
10. Angkat, dinginkan
Catatan
Keju tua disebut juga keju edam, atau keju bola, ata u keju apel.
Bentuknya bulat dengan kulit merah seperti apel merah . Biasa dijual setelah
dibelah-belah seperti aple. Menggunakan keju tua ata u edam ini untuk
rasa optimal, namun pada dasarnya keju biasa seperti keju chedar kraft sudah
acceptable kok.
Namun bagi yang diluar negeri, yang menemukan berbaga i macam jenis keju,
145
harus extra hati2 karena apabila keliru memilih, malah kuenya akan
gagal.
Ada keju yang apabila dibakar akan meleleh tidak ber bentuk, seperti
mozzarella cheese yang biasa digunakan untuk pizza.
Kue Putri Salju
Bahan
250 gr margarine ato mentega suhu ruangan
50 gr gula halus
1 kuning telur
325 gr tepung terigu sangrai
50 gr kacang mete sangrai, cincang
gula tepung, secukupnya
Proses
1. Kocok margarine/mentega dengan kecepatan sedang
2. Masukan telur, kocok dengan kecepatan tinggi
3. Masukan tepung terigu dan kacang, aduk sampai bisa dipulung
menggunakan spatula
4. Panaskan oven 375 F
5. Ambil 1 sdt adonan, bentuk bulan sabit atau lingkaran
6. Tata pada baking pan yang sudah diolesi mentega
7. Oven sampai kekuningan
8. Angkat, dinginkan
9. Gulingkan pada gula tepung, sajikan
Kue Oatmeal & Oatmeal Coklat
Bahan
200 gr margarine ato mentega suhu ruangan
250 gr terigu, ayak
150 gr gula halus
1 butir telur suhu ruangan
150 gr oatmeal
1/2 sdt vanilla essence
Proses
1. Kocok mentega, gula halus, vanilla, dan telur samp ai halus dan putih
dengan kecepatan tinggi
2. Masukan oatmeal dan terigu, aduk sampe bisa dipulung
3. Siapkan loyang yang sudah diolesi mentega
4. Panaskan oven 375 F
5. Ambil 1 sdm adonan, pipihkan dan tekan2 dengan ga rpu sehingga
membentuk lingkaran setebal .5 cm
6. Oven sampe hampir kekuningan
7. Angkat, dinginkan
Oatmeal Coklat: Ganti 50 gr tepung terigu dengan 50 gr baking cocoa
(coklat bubuk)
Catatan
Oatmeal bisa diganti dengan kelapa parut tua sangrai, akan memberikan
wangi yang khas dan enak.
Kue Garpu
Bahan
1 kg tepung terigu, ayak
100 gr tepung kanji, ayak
2 butir telur, kocok ringan
1 bungkus kaldu sapi bubuk
1 sdt garam
200 ml air
200 gr mentega
1 sdt garam
500 ml minyak sayur untuk menggoreng
Proses
1. Lelehkan mentega, biarkan sampe hangat kuku
2. Campur tepung terigu, tepung kanji, telur, kaldu sapi, garam, dan
air, aduk rata
3. Masukan mentega, aduk sampe kalis
4. Siapkan garpu, ambil adonan sebesar ibu jari
5. tekan2 adonan pada punggung garpu, tekan2, gulun g hingga ke ujung
membentuk kerang
6. Panaskan minyak dalam wajan besar
7. Goreng sampe kekuningan dengan api sedang
8. Angkat, tiriskan, sajikan dingin
Brownies
Bahan
200 gr mentega
150 gr gula pasir
1/2 sdt vanilla esence
2 butir telur suhu ruangan
75 gr cocoa powder aka coklat bubuk
146
125 gr tepung terigu ayak
100 gr almond cincang
Proses
1. Lelehkan mentega, gula pasir, dan vanila dengan a pi kecil, sampai
hangat kuku
2. Tuang ke dalam wadah sedang, tambahkan telur 1 per 1 sambil di aduk
3. Masukan cocoa powder, aduk rata
4. Masukan tepung terigu dan kacang, aduk rata
5 Tuang ke dalam loyang brownies yang sudah diolesi mentega dan ditaburi
tepung terigu
6. Panggang kurang lebih 25 menit pada suhu 325 F
7. Tusuk dengan lidi. Apabila masih ada yang menempel pada lidi,
panggang 5 menit lagi, dan seterusnya
8. Angkat, potong pada saat dingin
Brownies Fugues
Bahan
225 gr unsweetened baking chocolate coklat batang tawar)
175 gr mentega atau margarine
300 gr gula halus
3 butir telur suhu ruangan
1 sdt vanilla essence
250 gr tepung terigu ayak
100 gr almond cincang atau pecan atau walnut
50 gr almond iris
50 gr semi-sweetened baking chocolate (coklat batang manis) bisa diganti
dengan coklat chips
Proses
1. Lelehkan mentega dan coklat dengan api kecil atau microwave, tuang ke
dalam wadah sedang
2. Tambahkan gula, aduk rata
3. Tambahkan telur dan vanilla, kocok sebentar denga n mixer, cukup
sampai tercampur, jangan lama2
4. Tambahkan terigu, almond, dan coklat cincang, adu k rata
5. Tuang ke dalam loyang brownies
6. Taburi dengan almond iris
7. Oven 30 menit dengan suhu 325 F
8. Tusuk dengan lidi sampai yang menempel adalah adona n yang menggumpal
fudgy), jika belum, teruskan oven 5 menit, dan seteru snya.
9. Angkat, dinginkan. Potong setelang dingin
Catatan
Di antara penggemar brownies ini ada yang menyukai br ownies fudgues ato
lebih ke cake. Perbedaan utama pada mengocok telur. K alo ngocoknya
kelamaan,
akan menjadi cake. Kalo bentar, ato malah ada yang ga k dikocok, Insya
Allah, jadinya fugues.
Sagu Keju
Bahan:
1 kg tp tapioka
100 gr tp terigu
5 lbr daun pandan
3/4 kg margarine
(kalau mau ditambah mentega, tinggal kurangi margarine sebanyak mentega
yang dipakai)
6 btr kuning telur
500 gr gula pasir
300 gr keju parut
Cara memasak :
Sangrai tp terigu, tp sagu dan pandan sampai wangi d an warna
tepungnya jadi kekuningan. Dinginkan.
Mentega & gula dikocok sampai putih,
lalu masukkan telur 1 per 1, sambil terus dikocok.
Masukkan tepung sedikit demi sedikit sambil diaduk sampai rata.
Masukkan keju parut, masukkan ke spuit bentuk bintang.. cetak (bentuk
bulat, S, atau apa aja suka2) diatas
loyang yg sudah dioles margarine panggang sampai matang.
Nastar
Bahan:
200 gram mentega
3 butir kuning telur
50 gram gula
1 sdm susu bubuk
250 gram tepung terigu
25 gram tepung maizena
selai nanas
Cara memasak :
147
Mentega, gula, susu bubuk dikocok sampai naik dan put ih.
Setelah itu masukkan kuning telur ke dalam adonan.
Adonan dimasukkan ke dalam tepung terigu.
Bulatkan dan masukkan nanas.
Panggang setengah matang lalu diangkas dan dipoles dengan kocokan kuning
telur dan mentega.
Panggang lagi sampai kecoklatan.
Kue Kering Blinjo
300 Tp. Terigu kualitas bagus
150 gr butter
160 gr Gula halus
1 sdt essens vanili
2 btr kuning telor
1 btr putih telor
1 sdt baking soda
1/4 sdt garam
75 gr blinjo dihancurkan
Caranya :
1.butter,gula halus,essen vanili,garam dikocok denga n kecepatan sedang
selama 10 menit
2. masukan telor & kocok sampai tercampur rata
3. Masukan tepung terigu,blinjo hancur serta baking powder dan aduk
sampai rata
4. adonan sudah siap dibentuk,poles dengan kuning t elor
5. oven dengan panas 150'C selama 25 menit
Kue Kering Kelapa
400 gr gula halus
800 gr butter/margarine
2 btr telor ukuran sedang
2 sdt essens vanili
1 Kg tp. terigu kualitas bagus (diayak terlebih dahulu)
50 gr kelapa parut kering
Caranya:
- kocok butter/margarine & gula halus hingga cream (jangan terlalu lama
mengocok)
- tambahkan telor, essens vanili (kocok terlebih dahulu asal kocok saja)
sedikit demi sedikit sampai habis
- setelah adonan butter & gula tercampur rata dengan telor masukan tp.
terigu, kelapa parut kering dan aduk hingga rata (j angan terlalu lama
mengaduk)
- Adonan siap dibentuk sesuai selera
- oven slm 15-20 menit, 180'C
Kue Kering kismis
Bahan I
200 grm Tp. Terigu kualitas bagus
50 grm susu bubuk
1/2 sdt baking powder
1/2 sdt garam
60 gr kismis & 5 gr terigu
Bahan II
200 gr Butter
115 gr gula halus
2 btr kuning telor
Caranya
- Ayak tp. terigu,susu,baking powder,garam sampai rat a (2 x ayak) &
campurkan kismis dan 5 gr terigu
- kocok butter, gula halus sampai mengcream kurang lebih 3 menit lalu
masukan kocokan telor dan kocok kembali kurang lebih 2 menit
- campurkan bahan I dan II, dan adonan sudah siap di bentuk
-Oven selama kurang lebih 35 menit suhu 140'- 180' C
selamat mencoba....
BERBAGAI RESEP KUE LEBARAN
BERBAGAI RESEP KUE LEBARAN
Biji Ketapang kacang Tanah
Bahan-Bahan :
270 gram tepung terigu
100 gram kacang tanah, sangrai, cincang halus
150 gram tepung gula
Garam secukupnya
Vanili secukupnya
2 butir telur
50 gram mentega
148
Cara Mengolah :
1. Campur semua bahan jadi satu, lalu uleni sampai kal is.
2. Pulung adonan sebesar pensil, lalu potong serong sekitar 1 cm.
3. Taburi potongan kue dengan sedikit tepung, supay a tidak melekat satu
sama lain.
4. Goreng hingga cokelat kekuningan. Angkat.
Kaastengel
Bahan
250 gr margarine ato mentega suhu ruangan
2 butir kuning telur
300 gr tepung terigu ayak
75 gr keju tua parut
1/2 sdt garam jika mentega/margarine unsalted
Hiasan
50 gr keju tua, iris tipis .5 x .5 cm
1 butir kuning telur berwarna merah tua
1 tetes pewarna kuning telur
Proses
1. Kocok mentega, telur, dan garam (jika pake) sampe t ercampur halus
2. Tambahkan terigu dan keju parut, aduk rata dengan spatula sehingga
bisa dipulung
3. Siapkan permukaan datar lebar, alasi dengan plast ik
4. Ambil adonan, ratakan pada permukaan plastik dengan menggunakan
rollpin setebal -1cm
5. Cetak dengan cetakan kaastengel atau potong deng an ukutan 1x2 cm
6. Panaskan oven 375F
7. Tata kaastengel pada loyang yang sudah diolesi me ntega
8. Bubuhi satu buah irisan keju, ulas tipis dengan merah kuning
9. Oven pada 375 F sampai keju parut nampak bintik2 coklat
10. Angkat, dinginkan
Catatan
Keju tua disebut juga keju edam, atau keju bola, ata u keju apel.
Bentuknya bulat dengan kulit merah seperti apel merah .
Biasa dijual setelah dibelah-belah seperti aple.
Menggunakan keju tua atau edam ini untuk rasa optimal,
namun pada dasarnya keju biasa seperti keju chedar k raft sudah
acceptable kok.
Namun bagi yang diluar negeri, yang menemukan berbaga i macam jenis keju,
harus extra hati2 karena apabila keliru memilih, malah kuenya akan
gagal.
Ada keju yang apabila dibakar akan meleleh tidak ber bentuk,
seperti mozzarella cheese yang biasa digunakan untuk pizza.
Kue Putri Salju
Bahan
250 gr margarine ato mentega suhu ruangan
50 gr gula halus
1 kuning telur
325 gr tepung terigu sangrai
50 gr kacang mete sangrai, cincang
gula tepung, secukupnya
Proses
1. Kocok margarine/mentega dengan kecepatan sedang
2. Masukan telur, kocok dengan kecepatan tinggi
3. Masukan tepung terigu dan kacang, aduk sampai bisa dipulung
menggunakan spatula
4. Panaskan oven 375 F 5. Ambil 1 sdt adonan, bentuk bulan sabit atau
lingkaran
6. Tata pada baking pan yang sudah diolesi mentega
7. Oven sampai kekuningan
8. Angkat, dinginkan
9. Gulingkan pada gula tepung, sajikan
Kue Oatmeal & Oatmeal Coklat
Bahan
200 gr margarine ato mentega suhu ruangan
250 gr terigu, ayak
150 gr gula halus
1 butir telur suhu ruangan
150 gr oatmeal
1/2 sdt vanilla essence
Proses
1. Kocok mentega, gula halus, vanilla, dan telur samp ai halus dan putih
149
dengan kecepatan tinggi
2. Masukan oatmeal dan terigu, aduk sampe bisa dipulung
3. Siapkan loyang yang sudah diolesi mentega
4. Panaskan oven 375 F
5. Ambil 1 sdm adonan, pipihkan dan tekan2 dengan ga rpu sehingga
membentuk lingkaran setebal 5 cm
6. Oven sampe hampir kekuningan
7. Angkat, dinginkan
Oatmeal Coklat:
Ganti 50 gr tepung terigu dengan 50 gr baking cocoa (coklat bubuk)
Catatan
Oatmeal bisa diganti dengan kelapa parut tua sangrai, akan memberikan
wangi yang khas dan enak.
Kue Garpu
Bahan
1 kg tepung terigu, ayak
100 gr tepung kanji, ayak
2 butir telur, kocok ringan
1 bungkus kaldu sapi bubuk
1 sdt garam
200 ml air
200 gr mentega
1 sdt garam
500 ml minyak sayur untuk menggoreng
Proses
1. Lelehkan mentega, biarkan sampe hangat kuku
2. Campur tepung terigu, tepung kanji, telur, kaldu sapi, garam, dan
air, aduk rata
3. Masukan mentega, aduk sampe kalis
4. Siapkan garpu, ambil adonan sebesar ibu jari
5. tekan2 adonan pada punggung garpu, tekan2, gulun g hingga ke ujung
membentuk kerang
6. Panaskan minyak dalam wajan besar
7. Goreng sampe kekuningan dengan api sedang
8. Angkat, tiriskan, sajikan dingin
Brownies
Bahan
200 gr mentega
150 gr gula pasir
1/2 sdt vanilla esence
2 butir telur suhu ruangan
75 gr cocoa powder aka coklat bubuk
125 gr tepung terigu ayak
100 gr almond cincang
Proses
1. Lelehkan mentega, gula pasir, dan vanila dengan a pi kecil, sampai
hangat kuku
2. Tuang ke dalam wadah sedang, tambahkan telur 1 per 1 sambil di aduk
3. Masukan cocoa powder, aduk rata
4. Masukan tepung terigu dan kacang, aduk rata
5 Tuang ke dalam loyang brownies yang sudah diolesi mentega dan ditaburi
tepung terigu
6. Panggang kurang lebih 25 menit pada suhu 325 F
7. Tusuk dengan lidi. Apabila masih ada yang menempel pada lidi,
panggang 5 menit lagi, dan seterusnya
8. Angkat, potong pada saat dingin
Brownies Fugues
Bahan
225 gr unsweetened baking chocolate coklat batang tawar)
175 gr mentega atau margarine
300 gr gula halus
3 butir telur suhu ruangan
1 sdt vanilla essence
250 gr tepung terigu ayak
100 gr almond cincang atau pecan atau walnut
50 gr almond iris
50 gr semi-sweetened baking chocolate (coklat batang manis) bisa diganti
dengan coklat chips
Proses
1. Lelehkan mentega dan coklat dengan api kecil atau microwave, tuang ke
dalam wadah sedang
2. Tambahkan gula, aduk rata
3. Tambahkan telur dan vanilla, kocok sebentar denga n mixer, cukup
sampai tercampur, jangan lama2
4. Tambahkan terigu, almond, dan coklat cincang, adu k rata
5. Tuang ke dalam loyang brownies
6. Taburi dengan almond iris
150
7. Oven 30 menit dengan suhu 325 F
8. Tusuk dengan lidi sampai yang menempel adalah adona n yang menggumpal
fudgy),
jika belum, teruskan oven 5 menit, dan seterusnya.
9. Angkat, dinginkan. Potong setelang dingin
Catatan
Di antara penggemar brownies ini ada yang menyukai br ownies fudgues ato
lebih ke cake.
Perbedaan utama pada mengocok telur. Kalo ngocoknya k elamaan, akan
menjadi cake.
Kalo bentar, ato malah ada yang gak dikocok, Insya A llah, jadinya
fugues.
Sagu Keju
Bahan:
1 kg tp tapioka 100 gr tp terigu 5 lbr daun pandan 3/4 kg margarine
(kalau mau ditambah mentega, tinggal kurangi margarine sebanyak mentega
yang dipakai)
6 btr kuning telur 500 gr gula pasir 300 gr keju parut
Cara memasak :
Sangrai tp terigu, tp sagu dan pandan sampai wangi d an warna tepungnya
jadi kekuningan.
Dinginkan. Mentega & gula dikocok sampai putih, lalu masukkan telur 1
per 1, sambil terus dikocok.
Masukkan tepung sedikit demi sedikit sambil diaduk sampai rata.
Masukkan keju parut, masukkan ke spuit bentuk bintang..
cetak (bentuk bulat, S, atau apa aja suka2) diatas loyang yg sudah
dioles margarine panggang sampai matang.
Nastar
Bahan:
200 gram mentega
3 butir kuning telur
50 gram gula
1 sdm susu bubuk
250 gram tepung terigu
25 gram tepung maizena
selai nanas
Cara memasak :
Mentega, gula, susu bubuk dikocok sampai naik dan put ih.
Setelah itu masukkan kuning telur ke dalam adonan.
Adonan dimasukkan ke dalam tepung terigu.
Bulatkan dan masukkan nanas.
Panggang setengah matang lalu diangkas dan dipoles dengan kocokan kuning
telur dan mentega.
Panggang lagi sampai kecoklatan.
Cake Tape Plus Keju
Cake Tape Plus Keju
Bahan - Bahan:
1. 400 Gr Tapai Singkong yang kuning dan lunak
2. 1 sdt baking powder
3. 5 Butir Telur Ayam
4. 200 Gr gula pasir
5. 200 Gr mentega dicairkan
6. 200 Gr tepung terigu
7. sdm susu kental manis
Alat - Alat :
1. Ayakan Tepung
2. Baskom tempat adonan
3. Mixer
4. Loyang
5. Parutan Keju
6. Oven
Cara memasak :
1. Tepung Terigu dan baking powder diayak terleb ih dahulu.
2. Tapai singkong dengan 4 sendok makan susu diha luskan.
3. Kocok telur dan gula pasir sampai putih dan mengembang.
4. Masukkan tepung terigu aduk rata.
5. Masukkan tape yang sudah halus aduk rata.
6. Masukkan mentega yang sudah dicairkan aduk samp ai rata dan berwarna kuning
keemasan.
7. Masukkan sebagian keju parut aduk rata.
8. Tuang dalam loyang ukuran hias atasnya dengan sisa parutan keju.
151
9. Panggang dalam oven sampai matang.
,_.___
Modifikasi Bubur Kacang Hijau
Modifikasi Bubur Kacang Hijau
Pakai Santan Beraroma Jeruk
Siapa sih yang tidak kenal hidangan bubur kacang hi jau, hidangan
sederhana namun kaya akan zat gizi?
Disajikan panas bisa, tapi dingin pun tak kalah ena knya. Apalagi kalau
cara penyajiannya 'fleksibel.'
Bubur kacang hijau yang oke
Selain kacang hijau sendiri yang mengandung protein dan vitamin, santan
yang melengkapinya mengandung lemak yang berguna bagi tubuh. Ditambah
cara penyajian kacang hijau yang "fleksibel" memasak kita lebih mudah
menikmatinya. Mau disajikan panas, bisa. Disajikan dingin pun juga enak.
Namun tidak bisa kita pungkiri, penyajian ataupun rasa makanan yang
begitu-begitu saja tentu memasak kita tidak berselera atau bosan. Sajian
yang begitu sehat pun, kadang enggan kita cicipi ka rena rasa atau
penyajian yang sama. Termasuk bubur kacang hijau ini.
Kulit jeruk untuk modifikasi bubur kacang hijau
Untungnya, masih ada bahan lain yang bisa kita gunak an supaya hidangan
ini tampak dan berasa lain dari biasanya. Bahan itu tidak lain adalah
kulit jeruk.
Sebaiknya kita jangan menyepelekan kulit jeruk! Kala u kulit jeruk Bali
nan tebal bisa kita gunakan sebagai mainan, kulit je ruk Sunkist
(handsinaasappel) tebal yang berbau harum dan khas i tu bisa kita pakai
untuk memodifikasi resep bubur kacang hijau.
Bagaimana memasak nya? Berikut resep untuk memasak 5 porsi bubur kacang
hijau.
Bahan
- 500 gram kacang hijau (sebaiknya direndam satu malam sebelum dimasak)
- gula merah (bila tidak ada, bisa menggunakan gula p asir) secukupnya
- 1 - 2 lembar daun pandan
- ½ liter santan kelapa
Buat kita yang malas atau susah mendapatkan kelapa parut untuk santan,
santan yang tinggal diolah (santan merk Kara sebagai contoh) bisa
digunakan
- kulit luar jeruk Sunkist (handsinaasappel), dipotong kecil-kecil
(sehingga bentuk menyerupai sukade, atau bila diukur lebih kurang 3mm x
3mm)
Cara memasak
Kacang hijau
Rebus kacang hijau yang telah direndam bersama daun p andan dan gula.
Masak sampai kacang hijau empuk.
Santan
Potongan kulit jeruk direbus bersama santan. Setelah masak, matikan api.
Bubur kacang hijau yang telah dimodifikasi, dinikmati panas-panas lezat,
tapi disajikan dingin juga oke!
Selamat mencoba!
Resep buat Cakwe
Resep buat Cakwe
Kue khas dari daratan Cina ini sudah dikenal sejak ratusan tahun yang
lalu, namun tetap populer di kalangan masyarakat.
Bahan-Bahan :
500 gram tepung terigu
6 gram baking powder
12 gram gula
10 gram garam
6 gram ammonium karbonat
300 gram air
Cara Mengolah :
1. Campur tepung terigu dengan baking powder, ayak.
2. Masukkan gula, garam, amonium karbonat ke dalam air, larutkan sampai
benar-benar larut.
3. Aduk campuran tepung terigu, baking powder dengan larutan yang sudah
disiapkan selama kurang lebih 9 menit sampai kalis.
4. Diamkan selama kurang lebih 30 menit, tutup dengan plastik.
152
5. Uleni adonan selama kurang lebih 1 menit.
6. Tutup rapat adonan dengan plastik dan diamkan selama sekitar 8 sampai
14 jam.
7. Pipihkan adonan kira-kira setebal 0.5 cm, lalu po tong selebar 1.5 cm
atau sesuai selera.
8. Poles dengan air tipis-tipis pada salah satu permukaannya.
9. Susun dua, tekan tengah-tengahnya, tarik menurut selera.
10. Goreng pada minyak panas 185 C° sampai matang.
11. Sajikan hangat.
RESEP Kroket Keju, Gurih, Lembut dan Nikmaat!
Kalau mau buat kroket
Resep Kroket Keju, Gurih, Lembut dan Nikmaat!
Rasanya gurih, lembut dan tentu saja nikmat. Apalagi diperkaya dengan
ayam, jamur dan keju. Ingin lebih oke?
Santap bersama saus mustard paling sip!
Bahan:
2 sendok makan margarin
1 buah bawang bombay, cincang
100 gram tepung terigu
1 dada ayam rebus matang, potong dadu
250 ml susu cair
1 sdt garam
1/2 sdt merica bubuk
1 sdm gula pasir
1 sdm kaldu bubuk rasa ayam
1 sendok teh pala bubuk
50 gram keju cheddar parut
1 batang daun bawang, iris halus
1 sdm irisan seledri
50 gram jamur kancing, cincang kasar
3 sdm kacang polong beku
200 g tepung panir berbutir halus
1 butir telur ayam kocok lepas
500 ml minyak untuk menggoreng
Cara memasak :
Panaskan margarin, tumis bawang bombay hingga harum. Masukkan tepung
terigu, aduk rata. Tuangkan susu cair sedikit demi sedikit, aduk rata.
Tambahkan garam, merica, gula dan pala, kaldu bubuk ra sa ayam, aduk rata
dan matang. Tambahkan irisan ayam, jamur, keju parut,
daun bawang, kacang polong, masak sebentar, angkat. Bentuk adonan bulat
memanjang atau sesuai selera.
Celupkan adonan yang sudah dibentuk berturut-turut ke dalam kocokan
telur, tepung panir, kocokan telur dan tepung panir hingga rata.
Goreng dalam minyak panas, hingga kecokelatan, angkat . Sajikan hangat
dengan cabai rawit atau mustard.
BEBERAPA RESEP KUE KERING UNTUK LEBARAN
NASTAR
Bahan:
Mentega butter 250 gram
Margarin 225 gram
Gula halus 100 gram
Keju Kraft 100 gram
Susu bubuk 5 sendok makan
Kuning telur 5 butir
Terigu 500 - 550 gram
Maizena 2 sdm
Selai nanas secukupnya
Kuning telur untuk olesan
Cara memasak :
Kocok mentega+margarine dan gula halus, tambahkan kuning telur, aduk
sampai rata.
Masukkan keju, maizena, susu, dan terigu.
Adonan siap dibentuk (diisi dgn selai nanas)
Oles dgn kuning telur, oven sampai matang
KASTENGELS
153
Bahan:
Mentega butter 200 gram
Margarin 250 gram
Kuning telur 3 butir
Maizena 2 sdm
Keju Edam 225 gram
Keju Kraft 50 gram
Terigu 500 gram
Keju Kraft 100 gram (untuk taburan)
Kuning telur untuk olesan secukupnya
Cara memasak :
Kocok mentega+margarine tambahkan kuning telur, aduk sampai rata.
Masukkan keju, maizena, dan terigu.
Adonan siap dibentuk, diolesi kuning telur dan taburi keju.
Oven sampai matang.
CHEESE BUTTON
Bahan:
Mentega butter 140 gram
Kuning telur 1 ½ butir
Sagu tani 50 gram (sudah disangrai)
Keju Edam 75 gram
Keju Kraft 50 gram
Terigu 175- 200 gram
Gula halus 1 sendok makan
Bahan Glazur:
Gula Icing (yg di box) 100 gram
Putih telur 25 gram
1/2 sdt cream of tartar (optional, boleh dipakai boleh tidak)
Vanili, cuka atau Lemon essence secukupnya
Keju Kraft 100 gram (untuk taburan)
Cara memasak :
Kocok butter dan gula halus hingga tercampur rata, masukkan telur, kocok
rata, tambahkan keju.
Aduk rata. Masukkan tepung sagu dan terakhir tepung terigu. Uleni hingga
rata/kalis..
Giling tipis 2-5 mm, potong kotak 2x2 cm.
Olesi glazur, ratakan dan taburi keju cheddar parut
Angkat satu persatu, tata di loyang kuker.
Oven dengan api kecil hingga matang.
Glazur:
Kocok semua bahan hingga setengah mengembang, tambahkan lemon essence.
TIPS:
1. Supaya glazur tahan lama, tutup dengan lap basah. Kalau agak kering,
kocok lagi,
tambahkan putih telur sedikit. Icing sugar: kalau mau bikin banyak,
diayak dulu
supaya tidak menggumpal/berbutir
2. Mengocok putih telur jangan terlalu lama, kalau kelamaan putih telur
bisa ringan & kopong.
FLORENTINE CUP
Bahan Pie :
75 gr butter
50 gr margarine
75 gr gula bubuk
1 btr telur
25 gr susu bubuk
275 gr terigu
Bahan Isi :
50 gr cornflakes, dihancurkan
100 gr cherry merah/hijau, potong kecil2
50 gr kismis, potong2
100 gr mete cincang panggang
100 gr butter
100 gr gula castor
2 sdt SKM
4 sdm terigu
Cara :
kocok butter, mentega, gula sampe putih. Masukan
telur, kocok sebentar. Tambahkan vanili, susu bbk,
154
terigu lalu uleni sampe rata. Cetak di cetakan pie
kecil, panggang 1/2 matang. Masukan adonan isi.
Panggang lg sampe matang.
Cara buat isi :
masak butter n gula di pan, sampe gula larut n
mendidih. Angkat. Masukkan SKM aduk, tambahkan semua
bhn isi, aduk. Taburkan terigu, aduk sampai rata.
RESEP memasak COMBRO ENAK
RESEP memasak COMBRO ENAK :
Bahan :
1 1/2 kg Singkong yang cukup tua, dan mempur
(istilah orang jawa yg mengatakan singkong tsb bagus & enak u/ di
konsumsi), di parut halus
1/2 butir Kelapa yang sedang (tidak terlalu tua), parut halus
Garam
Minyak untuk menggoreng.
Untuk Isi :
1 kotak (uk. 20 cm x 10 cm) Oncom yang bagus, haluskan .
Bawang putih secukupnya
garam secukupnya
Ketumbar secukupnya
Cabe rawit bila suka pedas
Bumbu penyedap
Daun bawang rajang halus
Cara Pengolahan :
Bahan2 isi semua dihaluskan dijadikan satu adonan. K lw perlu cicipin,
rasanya sudah OK or belum.
Singkong yg telah diparut dicampur dgn kelapa parut & garam
Buat bulatan2 lonjong masukan bahan2 untuk isinya
Tutup menjadi bulatan lonjong, atau dapat dibentuk sesuai selera
Pipihkan sedikit sehingga bentuk combro agak sedikit pipih/gepeng
Setelah semua adonan dibentuk, goreng dengan minyak p anas
Angkat setelah agak kuning kecoklatan
Hidangkan selagi panas, dengan cabe rawit bila suka
RESEP BROWNIES KUKUS
Brownies kukus
BAHAN :
170 gram dark cooking chocolate
75 gram margarin
2 butir telur
75 gram gula pasir
75 gram tepung terigu
Kacang Walnut
½ Sendok teh baking powder
cara memasak :
- Lelehkan dark cooking chocolate dan margarin.
- Kocok telur dan gula sampai larut.
- Masukkan tepung dan baking powder yang sudah diaya k dan diaduk rata.
- Tambahkan cokelat cair dan margarin sambil diaduk rata.
- Tuang dalam loyang brownies yang dioles margarin da n dialasi kertas.
Sisihkan.
- Panaskan kukusan dahulu setelah mendidih kemudian b aru masukkan loyang
brownies, sebelum ditutup,
taruh kacang walnut yg sudah diiris tipis dan dioseng dengan Teflon
(api kecil) agar tampak kecoklatan
- Kukus 30 menit dengan api kecil.
- Angkat keluarkan dari loyang, kemudian belah denga n pisau yg tajam
supaya jangan hancur, angkat bagian atasnya,
kemudian isi tengahnya dengan coklat meses atau dark cooking coklat yg
sudah diparut (sedikit saja dan merata)
lalu satukan kembali dengan belahan atas brownies kukus.
- Tunggu dingin dan siap dihidangkan
HEALTHY BROWNIES-KUKUS
200 ml minyak zaitun extra-light
200gcokelatmasakpekat(darkcookingchocolate),cincang,timhinggameleleh
170 g tepung terigu protein sedang, contohnya Cap K unci Biru
30 g cokelat bubuk
½ sdt garam
4 butir telur
2 kuning telur
125 g gula kastor (gula pasir berbutir halus)
Ganache (jika perlu):
155
150 ml whipping cream cair
300 g cokelat masak pekat (dark cooking chocolate), cincang halus
Cara memasak :
1. Siapkan loyang 22x22x4 cm. Olesi minyak goreng, si sihkan.
2. Campur minyak goreng dengan cokelat leleh hingga r ata,
sisihkan. Ayak terigu bersama cokelat bubuk, tambahkan garam, sisihkan.
3. Jerangkan dandang berisi air di atas api sedang. Kocok telur
dan gula dengan mikser kecepatan tinggi hingga kental (10 menit).
4. Tambahkan campuran minyak goreng-cokelat leleh, adu k dengan
spatula hingga rata.
5. Masukkan campuran terigu-cokelat, aduk dengan spatula hingga
rata.
6. Tuang adonan ke dalam loyang, ratakan. Jatuhkan l oyang secara
hati-hati beberapa kali, hingga gelembung udara dala m adonan hilang.
7. Masukkan dalam dandang, tutuplah dandang (sebaiknya bagian
dalam tutup dandang dibungkus serbet bersih). Besarkan api kompor.
8. Kukus hingga brownies masak (20 menit), angkat. Ta ruh di atas
rak kawat hingga hangat, lepaskan kue dari loyang. Setelah dingin, belah
menjadi 2 lapis.
9. Panaskan whipping cream cair hingga pinggirannya berbuih.
10. Masukkan cokelat cincang, Aduk rata hingga mengental. Ratakan di
atas permukaan kue potongan bawah, tumpukkan potongan atas.
11. Potong jadi 30 buah.
Brownis Kukus
Bahan A :
Butter : 200 gram
Coklat block : 150 gram
Bahan B :
Telor ayam : 4 butir
Gula pasir : 250 gram
Tbm : 1 sdt
Garam : 1/2 sdt
Bahan C :
Tepung terigu : 150 gram
Tepung Maizena : 20 Gram
Susu bubuk : 40 gram
Coklat bubuk : 40 gram
Bahan D :
Coklat mesis : 100 gram
Cara memasak nya :
1. Cairkan bahan A lalu dinginkan.
2. Kocok bahan B sampai mengembang
3. Masukan Bahan A ke dalam bahan B aduk sampai merata.
4. Masukan bahan C secara bertahap lalu aduk sampai me rata.
5. Tuangkan adonan setengah loyang, lalu kukus sampa i matang kurang
lebih 10 menit, lalu angkat.
6. Taburkan coklat mesis kedalam kue yang sudah matang, lalu tutup
dengan sisa adonan. Lalu kukus lagi sampai matang kurang lebih 15 menit,
lalu angkat.
___
Resep memasak Bakpau
Resep memasak Bakpau
Bahan :
Kertas roti potong persegi/bundar
Bahan biang :
250 gr tepung terigu protein sedang
1 sdt ragi instant
100 ml air
Bahan adonan :
150 gr tepung terigu protein sedang
1 sdt baking powder
80 gr gula bubuk
50 ml air
50 gr mentega putih
Bahan isi :
Ayam :
3 sdm minyak goreng
1 sdt bawang putih yang dihaluskan
250 gr daging ayam giling/cincang
1 sdm daun bawang, iris halus
1 sdt bumbu ngohiong
1 sdm kecap asin encer
1 sdm kecap manis
1 sdt saus tiram
1 sdm gula pasir
1 sdt minyak wijen
156
Cara memasak :
1. Biang : taruh tepung terigu, ragi dan air dalam ma ngkuk, uleni ±
10 menit hingga adonan kalis (tidak melekat di tangan). Tutup dengan
plastik / serbet lembab selama ± 1 jam hingga adonan mengembang 2
kali dari semula. Kempiskan dengan cara ditinju.
2. Adonan : masukkan tepung terigu, baking powder, g ula, mentega
putih dan air ke dalam adonan biang. Uleni hingga ad onan kalis (± 5
menit), gulung adonan memanjang, potong dan timbang ± 30 gr. Biarkan
selama 10 menit.
3. Penyelesaian : ambil satu bagian adonan, bentuk b ulat, taruh
diatas sepotong kertas roti (adonan bakpau ini dapat diisi dengan
berbagai macam jenis isi). Kukus bakpao dengan api besar hingga
masak ± 20 menit.
4. Bahan isi :
- ayam : panaskan minyak dalam wajan di atas api sedan g, tumis awang
putih hingga harum, masukkan ayam cincang, aduk sampai setengah
matang. Masukkan semua bahan lainnya, masak hingga aya m matang,
angkat. Biarkan dingin. siap digunakan.
.
__,_._,___
Resep memasak bakpau
Resep memasak bakpau
Bahan :
Kertas roti potong persegi/bundar
Bahan biang :
250 gr tepung terigu protein sedang
1 sdt ragi instant
100 ml air
Bahan adonan :
150 gr tepung terigu protein sedang
1 sdt baking powder
80 gr gula bubuk
50 ml air
50 gr mentega putih
Bahan isi :
Ayam :
3 sdm minyak goreng
1 sdt bawang putih yang dihaluskan
250 gr daging ayam giling/cincang
1 sdm daun bawang, iris halus
1 sdt bumbu ngohiong
1 sdm kecap asin encer
1 sdm kecap manis
1 sdt saus tiram
1 sdm gula pasir
1 sdt minyak wijen
Cara memasak :
1. Biang : taruh tepung terigu, ragi dan air dalam ma ngkuk, uleni ±
10 menit hingga adonan kalis (tidak melekat di tangan). Tutup dengan
plastik / serbet lembab selama ± 1 jam hingga adonan mengembang 2
kali dari semula. Kempiskan dengan cara ditinju.
2. Adonan : masukkan tepung terigu, baking powder, g ula, mentega
putih dan air ke dalam adonan biang. Uleni hingga ad onan kalis (± 5
menit), gulung adonan memanjang, potong dan timbang ± 30 gr. Biarkan
selama 10 menit.
3. Penyelesaian : ambil satu bagian adonan, bentuk b ulat, taruh
diatas sepotong kertas roti (adonan bakpau ini dapat diisi dengan
berbagai macam jenis isi). Kukus bakpao dengan api besar hingga
masak ± 20 menit.
4. Bahan isi :
- ayam : panaskan minyak dalam wajan di atas api sedan g, tumis awang
putih hingga harum, masukkan ayam cincang, aduk sampai setengah
matang. Masukkan semua bahan lainnya, masak hingga aya m matang,
angkat. Biarkan din